Komunikasi pada SIP dilakukan dengan mengirimkan  messageyang berbasis HTTP. Setiap pengguna mempunyai alamat yang dinyatakan dengan  SIP- URI (Uniform Resource Identification).  Contoh SIP URI :  sip: martin@bandung.com

Selain itu, alamat juga dapat dituliskan dalam tel - URL yang kemudian dikonversikan menjadi SIP- URI dengan parameter „ user ‟ diisi „phone‟.

Contoh :  tel: +62- 22- 2534119 ekivalen dengan sip: +62- 22- 2534119@bandung.com ; user=phone Hubungan yang dibangun oleh SIP pada proses  signalling bersifat  client server. Dengan demikian ada 2 jenis message, yaitu  request dan response.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © E-learning Teknologi Layanan Jaringan - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -